Pengaruh Father Involvement (Kedekatan Ayah-Anak) dan Religiusitas dalam Keluarga terhadap Resiliensi Remaja dalam Pergaulan Bebas

Ali Nasith

Abstract


Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahuai pengaruh father involvement (kedekatan ayah-anak) dan religiusitas dalam keluarga terhadap resiliensi remaja dalam pergaulan bebas. Penelitian ini termasuk dalam penelitian kuantitatif deskriptif. Melalui angket dan sebagainya kita mengumpulkan data untuk menguji hipotensis atau menjawab suatu pertanyaan. Melalui penelitian deskriptif ini peneliti akan memaparkan yang sebenarnya terjadi mengenai keadaan sekarang ini yang sedang diteliti. Populasi pada penelitian ini pada remaja di UIN di Kota Malang. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini adalah purposive sampling sehingga dalam penelitian ini didaptkan sampel penelitian ini adalah 100 responden. Teknik analisis regresi linear berganda. Berdasarkan hasil analisis diperoleh bahwa 1) Religiusitas Keluarga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Resiliensi Remaja; 2) Religiusitas Keluarga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Resiliensi Remaja dan; 3) Father involvement  dan religiusitas dalam keluarga berpengaruh secara simultan terhadap resiliensi remaja. Saran dari hasil penelitian ini adalah 1) Penelitian selanjutnya diharapkan menggunakan responden yang berbeda sebagai sampel sehingga tidak terbatas hanya beberapa sampel; dan 2) Penelitian selanjutnya dapat menggunakan alat analisis metode analisis lainnya agar memperoleh hasil penelitian yang berbeda.

 


Keywords


Kata Kunci: Father Involvement; Religiusitas Dalam Keluarga; Resiliensi Remaja

Full Text:

PDF

References


Akdon, R. (2007). Rumus dan Data dalam Aplikasi Statistika. Alfabeta.

d’Orsi, D., Veríssimo, M., & Diniz, E. (2023). Father Involvement and Maternal Stress: The Mediating Role of Coparenting. International Journal of Environmental Research and Public Health. https://doi.org/10.3390/ijerph20085457

Hasanah, M. (2019). Hubungan antara religiusitas dengan resiliensi santri penghafal al-qu’ran di pondok pesantren. Proceeding National Conference Psikologi UMG2018, 1(1), 84–94. http://journal.umg.ac.id/index.php/proceeding/article/view/899%0Ahttp://journal.umg.ac.id/index.php/proceeding/article/download/899/753

Muhammad Fahmul Iltiham, & Wiwin Ainis Rohtih. (2023). Inspiring Entrepreneurial Spirit to Achieve Economic Independence for the Community Based on the Foundation of Islamic Boarding Schools. Malia: Jurnal Ekonomi Islam, 15(1), 94–104. https://doi.org/10.35891/ml.v15i1.4915

Nurulita, N., & Susilowati, R. K. (2019). STUDI KASUS TENTANGDINAMIKA RESILIENSI REMAJA DENGAN KELUARGA BROKEN HOME. Academica : Journal of Multidisciplinary Studies. https://doi.org/10.22515/academica.v3i1.1998

Rahmawati, D. (2021). NILAI-NILAI SOSIAL DAN BUDAYA DALAM TRADISI MANTU POCI DI KOTA TEGAL JAWA TENGAH (KAJIAN ANTROPOLOGI SASTRA). Tabasa: Jurnal Bahasa, Sastra Indonesia, Dan Pengajarannya. https://doi.org/10.22515/tabasa.v2i2.3852

Risnawati, E., Arisandi, A., & Dawanti, R. (2019). Peran Religiusitas dan Psychological Well-Being terhadap Resiliensi Korban KDRT (Role of Religiosity and Psychological Well-Being to Resilience on Victim of Domestic Violence). Jurnal Ilmiah Psikologi MIND SET.

Rizkiani, A., Fauzia, R., & Yuserina, F. (2021). Hubungan kelekatan pada ayah dengan resiliensi remaja SMPN 5 Banjarbaru. Jurnal Kognisia, 3(2).

Rollè, L., Gullotta, G., Trombetta, T., Curti, L., Gerino, E., Brustia, P., & Caldarera, A. M. (2019). Father involvement and cognitive development in early and middle childhood: A systematic review. In Frontiers in Psychology. https://doi.org/10.3389/fpsyg.2019.02405

Rosyidah, R., Astuti, J. S., & Michelino, D. M. D. (2023). Peran Dukungan Keluarga terhadap Resiliensi Keluarga Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di Bangkalan. Jurnal Psikologi Teori Dan Terapan. https://doi.org/10.26740/jptt.v14n1.p23-31

Rustandi, R., & Hanifah, H. (2020). Dinamika Dakwah Komunitas Remaja Islam di Kecamatan Pangalengan. Anida (Aktualisasi Nuansa Ilmu Dakwah). https://doi.org/10.15575/anida.v19i2.7540

Sarstedt, M., Ringle, C. M., Cheah, J. H., Ting, H., Moisescu, O. I., & Radomir, L. (2020). Structural model robustness checks in PLS-SEM. Tourism Economics. https://doi.org/10.1177/1354816618823921

Sayyaf, R. T. F., & Robbie, R. I. (2021). IMPLIKASI RELIGIUSITAS, GAYA HIDUP HEDONIS, DAN GAJI TERHADAP KETAHANAN KELUARGA. Value : Jurnal Manajemen Dan Akuntansi. https://doi.org/10.32534/jv.v16i1.1852

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatig, dan R&D. Alfabeta.

Suprapto, S. A. P. (2020). Pengaruh religiusitas terhadap resiliensi pada santri pondok pesantren. Cognicia. https://doi.org/10.22219/cognicia.v8i1.11738

Syamsiah, R. I., Lestari, R., & Yuliatun, L. (2022). Hubungan Gaya Koping Remaja dan Keterlibatan Orang Tua dengan Resiliensi pada Remaja Selama Pandemi COVID-19. Jurnal Kesehatan Vokasional. https://doi.org/10.22146/jkesvo.67065

Wardhani, R. H., & Sunarti, E. (2017). Ancaman, Faktor Protektif, Aktivitas, dan Resiliensi Remaja: Analisis Berdasarkan Tipologi Sosiodemografi. Jurnal Ilmu Keluarga Dan Konsumen, 10(1), 47–58. https://doi.org/10.24156/jikk.2017.10.1.47

Yustifah, S., Adriansyah, M. A., & Suhesty, A. (2022). Hubungan Religiusitas Dengan Resiliensi Individu Dalam Keluarga Pada Penyintas Covid-19 Di Kota Balikpapan. Psikoborneo: Jurnal Ilmiah Psikologi. https://doi.org/10.30872/psikoborneo.v10i1.7219




DOI: https://doi.org/10.51849/sl.v3i3.216

Refbacks

  • There are currently no refbacks.