Aktualisasi Diri Siswa Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua Selama Pembelajaran Jarak Jauh

Ni Made Sintya Noviana Utami, Luh Putu Ratih Andhini, Anak Agung Sagung Suari Dewi

Abstract


Pembelajaran jarak jauh menjadi metode pembelajaran baru yang diterapkan pada sistem pendidikan akibat adanya pandemi Covid-19. Peran guru kini banyak beralih ke orang tua yang pendampingi anak belajar di rumah untuk mendorong tercapainya tujuan pembelajaran dan tercapainya aktualisasi diri siswa. Penelitian ini ingin menganalisis kembali aktualisasi diri siswa ditinjau dari pola asuh orang tua selama pembelajaran jarak jauh. Partisipan penelitian ini adalah siswa SMP di Denpasar yang dipilih secara random. Skala yang digunakan dalam pengumpulan data yaitu menggunakan skala pola asuh orang tua mengacu pada teori Baumrind dan skala aktualisasi diri mengacu pada teori Roger. Data dianalsis dengan menggunakan uji one-way anova. Hasil analisis data menunjukkan hasil ada perbedaan yang signifikan nilai rerata aktualisasi diri siswa ditinjau dari empat pola asuh yaitu demokratis, otoriter, permisif, dan penelantaran. Siswa yang diasuh dengan pola asuh demokratis memiliki nilai rerata aktualisasi diri paling tinggi dibandingkan dengan pola asuh lainnya.


Keywords


Aktualisasi Diri; Pembelajaran Jarak Jauh; Pola Asuh.

Full Text:

PDF

References


Adawiah, R. (2017). Pola Asuh Orang Tua dan Implikasinya Terhadap Pendidikan Anak. J Pendidik Kewarganegaraan [Internet]. 7, 33–48

Alwisol. (2012). Psikologi Kepribadian. Malang: UMM Press.

Casmini. (2017). Emotional Parenting. Yogyakarta: P_idea

CNN Indonesia. (2020). Ibu di Banten Pukul Anak Hingga Tewas saat Belajar Online [Internet]. Available from: https://www.cnnindonesia.com/nasional/20200915125435-12-546655/ibu-di-banten-pukul-anak-hingga-tewas-saat-belajar-online

CNN Indonesia. (2020). Corona, Kelas Daring, dan Curhat 2 Guru untuk Orang Tua [Internet]. Available from: https://www.cnnindonesia.com/gaya-hidup/20200330165053-284-488368/corona-kelas-daring-dan-curhat-2-guru-untuk-orang-tua

Masni, H. (2016). Peran Pola Asuh Demokratis Orangtua Terhadap Pengembangan Potensi Diri Dan Kreativitas Siswa. J Ilm Dikdaya. 6(1), 58–74.

Muslima. (2015). Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kecerdasan Finansial Anak. Gend Equal Int J Child Gend Stud.1(1), 111–24.

Ningrum, D.C (2019). Perbedaan self efficacy remaja ditinjau dari pola asuh. Skripsi. Unuversitas Muhammadiyah Malang.

Nuryana, A.N. (2020). Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Dunia Pendidikan [Internet]. Kabar Priangan. Available from: https://kabar-priangan.com/dampak-pandemi-covid-19-terhadap-dunia-pendidikan/

Patioran, D.N. (2010). Hubungan antara Kepercayaan Diri dan Aktualisasi Diri pada Karyawan PT. Duta Media Kaltim Press (Samarinda Pos). 10–8.

Putri, M.A. (2010). Deskripsi Aktualisasi Diri Siswa-Siswa Kelas Xi Smk Mikael Solo Tahun Pelajaran 2009/2010 Dan Implikasinya Terhadap Usulan Topik Topik Bimbingan Klasikal. Universitas Sanata Dharma

Sugiharto. (2007). Pengaruh Sifat Pola Asuh Orang Tua Dan Cara Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar Dalam Bidang Studi Akuntansi. 315–36.

Suharwoto, G. (2020). Pembelajaran Online di Tengah Pandemi Covid-19, Tantangan yang Mendewasakan [Internet]. Pusat data dan teknologi informasi kementrian pendidikan dan kebudayaan. Available from: https://pusdatin.kemdikbud.go.id/pembelajaran-online-di-tengah-pandemi-covid-19-tantangan-yang-mendewasakan/

Sumantri, B.A. (2019). Pengembangan Aktualisasi Diri Dalam Pembentukan Karakter Di Pondok Pesantren (Studi Penelitian di SMP Ali Maksum Krapyak Yogyakarta). UIN Sunan Kalijaga

Supriyati. (2018). Peran Orang Tua dan Regulasi Diri Terhadap Hasil Belajar Siswa MI Sultan Agung Sleman. J Pendidik Madrasah, 3(2), 393–411.

Teviana, F., Yusiana, M.A. (2012). Pola asuh orang tua terhadap tingkat kreativitas anak. J STIKES. 5(1), 48–60.

Zulifah, N. (2011). Hubungan Keterlibatan Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Siswa. Institut Agama Islam Negeri Sunan AMpel Surabaya.




DOI: https://doi.org/10.51849/sl.v4i2.226

Refbacks

  • There are currently no refbacks.